Cara Melepas Polyflex Pada Baju

Cara Melepas Polyflex Pada Baju – Hai Rhinovers! Kesalahan dalam melakukan proses sablon digital adalah masalah umum yang sering ditemui para pelaku sablon, terutama saat sablon bahan polyflex. Masalah kadang-kadang dapat terjadi karena hasil penempelan pada kaos / bagian belakang jersey bola tidak pada tempatnya, desain file tidak pas atau warnanya kurang benar.
Sangat sulit untuk melepaskan bahan polyflex yang telah dipress ke jaket atau kaos, karena polyflex memiliki daya rekat yang sangat kuat. Tetapi dengan menggunakan “Rhino Polyflex remover“, Anda dapat dengan mudah menghapus polyflex yang salah di baju Anda. Langsung saja ke tutorial cara melepas polyflex pada kaos atau jersey.

Langkah Mudah Menghilangkan Polyflex Menggunakan RHINO POLYFLEX REMOVER

  • Siapkan Rhino Polyflex Remover
  • Semprotkan Rhinoflex remover pada bagian belakang kaos bahan polyflex yang salah atau ingin dilepaskan
  • Lalu mulai lepaskan polyflex saat cairan masih basah
  • Gunakan pinset untuk memudahkan mengambil bahan polyflex yang sulit dilepaskan.
  • Selesai

Rhino Polyflex Remover memiliki kelebihan sebagai berikut:

  • Dapat menghilangkan lem polyflex yang sudah ditempel pada kain atau kaos
  • Dapat menghapus polyflex dan juga tinta hasil dari sablon kaos DTG/toner

Nah Rhinovers! itu tadi tips cara melepas polyflex pada baju. Untuk menghindari pemakain polyflex agar tidak salah tempel atau tidak salah press sebaiknya cek terlebih dahulu polyflex yang akan ditempel apakah sudah benar atau belum. Jika memang dirasa sudah tepat dan benar langkah selanjutnya cek posisi atau letak polyflex pada kaos. Kalau sudah tepat baru lakukan proses pengepresan.

Bagi kalian yang tertarikakan produk ini, kalian dapat menghubungi Team Rhino atau langsung mengunjungi distributor Rhino yang tersebar di hampir seluruh wilayah Indonesia. Semoga informasi ini bermanfaat ya Rhinovers.

Tag: cara menghilangkan sablon pada kaos dengan setrikavideo cara menghilangkan sablon di bajupolyflex removercara menghilangkan sablon pada tas ranselcara menghilangkan sablon polyflex pada topicara menghilangkan sablon dengan minyak kayu putihcara menghilangkan sablon dengan bensincara memperbaiki sablon yang rusak


Sablon DTF dalam Dunia Printing, Pahami dari A-Z

Dalam industri percetakan modern, teknologi terus berkembang untuk memenuhi tuntutan pasar yang semakin kompleks dan beragam. Salah satu teknik yang semakin populer adalah sablon DTF (Direct to Film). … Continue reading Sablon DTF dalam Dunia Printing, Pahami dari A-Z, ...


Hair Powder, Solusi Lengkap untuk Menambah Volume dan Tekstur Rambut

Bagi banyak pria, menjaga tampilan rambut agar tetap bervolume dan bertekstur sepanjang hari bisa menjadi tantangan. Hair Powder hadir sebagai solusi praktis untuk masalah ini. Produk ini tidak hanya membantu menambah volume pada rambut yang tipis, tetapi juga memberikan tekstur yang membuat rambut lebih mudah diatur dan tampil natural. Dalam artikel ini, kita akan membahas … Continue reading Apa Itu Hair Powder? Pengertian, Fungsi, dan Manfaatnya untuk Rambut

Ikuti dan Tambahkan Rhinotec ke feed Google Berita Anda.

Ikuti dan Tambahkan Rhinotec ke feed Google Berita Anda.

BerandaArtikelCara Melepas Polyflex Pada Baju

Related articles

KONSULTASI USAHA CETAK SABLON BERSAMA RHINOTEC INDONESIA

Ingin punya usaha sendiri atau ingin memulai usaha sablon tapi masih bingung?  Rhinotec bisa membantu Kamu untuk mewujudkannya.

Recent blog posts

Paket usaha sablon