4 Tips Membuat Desain Natalmu Semakin Keren

4 Tips Membuat Desain Natalmu Semakin Keren

Hi Rhinovers! Perayaan Natal dan Tahun Baru 2020 sudah di depan mata nih. Para pengusaha custom produk pasti sudah berlomba-lomba menawarkan produk-produk dengan desain bertema natal yang keren pastinya. Nah, kali ini kita akan berbagi tips bagaimana cara membuat desain natal kalian jadi semakin keren nih. SImak tips nya di artikel ini ya!

4 TIPS MEMBUAT DESAIN NATAL-MU SEMAKIN KEREN

pernak pernik natal

Font

Pilihlah font sesuai dengan tema natal ya, hal ini sangat penting karena dengan begitu pesan dan kesan natal yang ingin disampaikan akan mudah dimengerti. Font-font bertema natal juga banyak tersedia di situs-situs penyedia font maupun di Rhino Explore

Ornamen Natal

4 Tips Membuat Desain Natalmu Semakin Keren

Terdapat banyak sekali icon dan elemen yang sangat identic dengan nuansa natal nih Rhinovers. Kalian bisa menyelipkan ornament-ornamen ini pada desainmu ya, agar hasilnya jadi sangat ikonik natal sekali. Beberapa diantaranya adalah ornament salju,, rusa, cristal, dan lain-lain.

Warna

Pilihlah warna-warna yang sangat menggambarkan suasana natal, seperti hijau, merah, kuning, dan putih.

Buat Berbeda

Nah, jangan lupa setelah memadukan tips di atas, pilih media-media yang unik agar dapat menarik perhatian para konsumen. Kalian bisa aplikasikan pada kaos, tas, kaos kaki, pouch, dan lain-lain.

Nah, itu dia Rhinovers beberapa tips yang dapat kalian praktekan agar hasil desain natal kalian jadi lebih keren dan maksimal. Permintaan pada musim liburan natal dan tahun baru akan sangat tinggi nih Rhinovers, jadi pastikan peralatan kalian sudah siap tempur ya. Pakai yang kualitasnya terbaik dan terjamin. Semoga informasi ini bermanfaat ya Rhinovers!

Konsultasi Usaha Cetak Sablon Bersama Rhinotec Indonesia

Ingin punya usaha sendiri atau ingin memulai usaha sablon tapi masih bingung?  Rhinotec bisa membantu Kamu untuk mewujudkannya.

YUK KONSULTASI ( GRATIS ) YUK KONSULTASI ( GRATIS )

PAKET USAHA SABLON DIGITAL

×

Halo!

Silahkan chat saya jika ada pertanyaan!!

× Chat